1. Sebagai wadah bagi Pengembang Perumahan Nasional

1. Sebagai wadah bagi Pengembang Perumahan Nasional

Rumah Kita menjadi platform yang menghubungkan pengembang perumahan dengan klien dari kalangan ASN, TNI/Polri, BUMN, dan Swasta Nasional. Kami memastikan setiap proyek perumahan sesuai dengan kebutuhan klien, baik dari segi lokasi, lingkungan, maupun aspek legalitas..

Read More  
2. Pengawasan dan Kontrol

2. Pengawasan dan Kontrol

Kami melakukan pengawasan ketat terhadap pengembang untuk memastikan hak konsumen terlindungi. Setiap proyek harus memenuhi standar berikut:

•Tepat Waktu: Pembangunan dilakukan sesuai dengan timeline yang telah disepakati.

•Tepat Kualitas: Bangunan memenuhi standar kualitas yang telah ditetapkan.

•Tepat Legalitas: Semua aspek hukum dan perizinan proyek dipastikan lengkap dan valid.

Read More  
3. Akses Pembiayaan yang Mudah dan Aman

3. Akses Pembiayaan yang Mudah dan Aman

Rumah Kita bekerja sama dengan berbagai lembaga keuangan, termasuk Bank Mandiri, untuk memberikan skema pembiayaan yang lebih fleksibel dan menguntungkan bagi klien. Dengan sistem pembayaran yang terjamin, kami memastikan setiap transaksi berlangsung dengan transparan dan aman.

Read More  
4. Pendampingan dari Awal hingga Serah Terima

4. Pendampingan dari Awal hingga Serah Terima

Kami memberikan layanan konsultasi dan pendampingan penuh kepada klien, mulai dari pemilihan unit rumah, proses administrasi, hingga serah terima unit dengan sertifikat atas nama penerima manfaat sejak awal kepemilikan.

Read More  
5. Jaringan Luas dan Dukungan Profesional

5. Jaringan Luas dan Dukungan Profesional

Dengan pengalaman dan jaringan luas di sektor properti, Rumah Kita memiliki hubungan erat dengan pengembang terpercaya dan instansi terkait, sehingga mampu menghadirkan pilihan hunian terbaik bagi klien.

Dengan memilih Rumah Kita, Klien mendapatkan lebih dari sekadar rumah hunian yang nyaman, legalitas terjamin, dan proses kepemilikan yang mudah serta aman.



Read More